5 Cara Sederhana Mengatasi Pencemaran Lingkungan

Cara Mengatasi Pencemaran Lingkungan

Rpkpeduli.id – Pencemaran lingkungan adalah masalah serius yang harus dihadapi oleh manusia di muka bumi uni. Mengatasinya adalah cara terbaik agar lingkungan tetap aman dan layak untuk diisi sehingga setiap orang perlu mengetahui cara yang harus dilakukan untuk mengatasi pencemaran lingkungan. Cara Mengatasi Pencemaran Lingkungan Proses penanganan dan pencegahan yang dapat dilakukan untuk mengurangi pencemaran […]

Dampak Efek Rumah Kaca yang Perlu Kamu Ketahui

Dampak Efek Rumah Kaca

Rpkpeduli.id – Efek rumah kaca terjadi karena adanya penumpukan gas seperti karbondioksida (CO2), metana (CH4), nitrus oxide (n20), ozon (O3) dan gas fluorinated yang kemudian disebut gas rumah kaca. Gas rumah kaca yang menumpuk di atmosfer menyebabkan suhu rata-rata bumi mengalami peningkatan, hal itu dikarenakan karena menipis dan bahkan bocornya atmosfer. Sebagai dampaknya, bumi semakin […]

5 Manfaat Pengelolaan Sampah Rumah Tangga yang Baik

manfaat mengelola sampah rumah tangga yang baik

Rpkpeduli.id – Sampah rumah tangga merupakan sampah yang dihasilkan oleh aktivitas rumah tangga. Jika tidak dikelola dengan baik, sampah rumah tangga akan memiliki ancaman bahaya bagi lingkungan dan manusia sebagai penghuni bumi. Salah satu dampak negatif yang cukup besar yang mungkin dapat dirasakan ialah rusaknya ekosistem di dalam lingkungan rumah dan lingkungan secara luas. Mengingat […]

Mengenal Pencemaran Lingkungan dan Dampaknya Bagi Kehidupan

pencemaran lingkungan adalah

Rpkpeduli.id – Pencemaran lingkungan atau environmental pollution adalah masalah serius yang dihadapi bumi dan seluruh penduduknya saat ini. Perlu keterlibatan semua pihak untuk mengatasi masalah ini sehingga dapat meminimalisir dampaknya. Kenali apa itu pencemaran lingkungan dan dampaknya bagi bumi dalam artikel ini secara lengkap. Definisi Pencemaran Lingkungan Pencemaran lingkungan adalah peristiwa penyebaran bahan kimia dengan […]

Mengenal Mitigasi Bencana, Pengertian Hingga Tahapannya

Pengertian Mitigasi Bencana

Rpkpeduli.id – Mitigasi bencana adalah serangakaian proses penanganan yang dilakukan untuk mengurangi risiko dan dampak dari kejadian bencana alam. Ketahui segala hal yang berkaitan dengan pengurangan risiko dan dampak kejadian bencana dalam artikel ini secara lengkap. Pengertian Mitigasi Bencana Mitigasi bencana adalah upaya yang dilakukan untuk mengurangi risiko dan dampak dari kejadian bencana alam terhadap […]

Mengenal Efek Rumah Kaca dan Penyebabnya

Pengertian Efek Rumah Kaca

Rpkpeduli.id – Efek rumah kaca atau greenhouse effect adalah sebuah kondisi di mana panas matahari terjebak di atmosfer bumi sehingga mengakibatkan terjadinya peningkatan suhu bumi menjadi lebih hangat. Ketahui apa itu greenhouse effetc serta penyebabnya dalam artikel ini. Definisi Efek Rumah Kaca Efek rumah kaca adalah proses terjadinya peningkatan suhu bumi yang diakibatkan oleh menipisnya […]

Bersegeralah Dalam Mengerjakan Amal Shalih

Amal Shalih

Sahabat, mungkin diantara kita sering mengalami kejadian-kejadian berikut ini. Mau bersedekah tapi  ditunda sampai tabungan banyak, Mau shalat dzuhur tapi seringnya menunggu waktu yang mendekati shalat ashar, dan masih banyak lagi contoh sehari-hari yang sepertinya sepele, namun tidak baik jika dipelihara seterusnya. Bukankah nabi berpesan kepada kita untuk selalu memanfaatkan waktu sebaik-baiknya dengan cara menyegerakan […]

Memetik Hikmah di Balik Musibah dan Bencana

Peduli Bencana alam

Akhir-akhir ini Indonesia dilanda duka yang mendalam, berbagai musibah datang silih berganti di negeri ini.  Mulai dari jatuhnya pesawat sriwijaya airlines di laut Kepulauan Seribu, wafatnya para ulama, tanah longsor, gempa bumi, banjir bandang serta Covid-19 yang belum menunjukan tanda segera sirna. Dibalik musibah dan bencana alam yang menimpa bangsa ini pasti banyak sekali hikmah […]

Gemar Sedekah Jadikanmu Sehat dan Awet Muda

Keajaiban sedekah

Sehat dan awet muda tentunya menjadi hal yang sangat didambakan oleh banyak orang, tidak terlepas dari usia baik masih muda ataupun sudah tua. Sebab, tidak jarang orang yang walaupun usianya tergolong muda namun wajah dan perawakannya tampak tua, dan sebaliknya sering kita jumpai juga orang dengan perawakan yang terlihat muda dan usianya masih tergolong tua. […]

Lakukan 3 Amalan Ini Agar Hidupmu Bahagia

carfa meraih kebahagiaan hakiki

Seandainya kita bertanya kepada kepada seluruh umat manusia tentang cita-cita hidup mereka, tentu jawaban mereka akan sama yakni “kami ingin bahagia”. Hal itu dikarenakan bahagia adalah keinginan dan cita-cita semua orang dan tidak ada satupun orang yang tidak menginginkan kebahagiaan dalam hidupnya. Meskipun semua orang menginginkan kebahagiaan dalam hidupnya, namun tidak semua orang mengetahui bagaimana […]