Definisi Pertolongan Pertama dan Langkah-Langkahnya di Lapangan

pertolongan pertama

Rpkpeduli.id – Penanganan penyakit atau korban kecelakaan pada umumnya diberikan oleh tenaga kesehatan atau medis yang ada di rumah sakit atau pusat layanan kesehatan lainnya. Namun, sebelum mendapat tindakan medis dari ahli, penyintas kecelakaan penyakit atau kecelakaan tersebut harus mendapatkan pertolongan sementara terlebih dahulu yang disebut dengan pertolongan pertama. Pertolongan pertama ini selain dapat diberikan […]

Mengenal Pengertian dan Manfaat Menjadi Seorang Relawan

Relawan RPK Peduli

Rpkpeduli.id – Relawan atau volunteer adalah seseorang yang dengan sukarela memberikan bantuan dalam kondisi apapun baik saat kejadian bencana, wabah penyakit, atau pun hal-hal lain yang sifatnya membantu masyarakat yang membutuhkan. Menjadi seorang volunteer adalah salah satu kegiatan yang dilakukan oleh siapa saja sebagai bentuk kepedulian terhadap lingkungan sekitar. Nah, sebelum terjun menjadi relawan sebaiknya […]

Cara Menjaga Kesehatan Mental Relawan Saat Bertugas

Orientasi Relawan

Rpkpeduli.id – Bertugas sebagai relawan di lokasi bencana memerlukan kondisi fisik yang prima dan kesehatan mental yang stabil. Pasalnya, saat bertugas seorang relawan akan dihadapkan dengan berbagai kondisi yang genting dan darurat. Dengan demikian, seorang relawan perlu menjaga kesehatan mentalnya saat menjalankan tugas. Simak caranya dalam artikel ini. Cara Menjaga Kesehatan Mental Relawan Berdasarkan data […]