Ketahui Penyebab dan Cara Manyikapi Insecure Pada Remaja

Penyebab insecure pada remaja

Insecure merupakan istilah yang sering digunakan untuk menggambarkan perasaan tidak aman dalam diri seseorang sehingga ia merasa gelisah, takut, malu hingga merasa tidak percaya diri. Berbicara tentang insecure, berarti sedang berbicara tentang sesuatu yang bisa saja dialami semua orang dalam berbagai rentang usia. Mulai dari seorang balita, anak-anak, sampai orang tua, kakek dan nenek tentunya […]

Cara Mendidik Anak dengan Cara Rasulullah

mendidik anak ala rasulullah

Akhir-akhir ini dunia pendidikan menjadi salah satu bahasan yang paling hangat dalam pemberitaan. Hal itu tak lain dikarenakan kondisi saat yang sedang dilanda pandemi Covid-19 yang mengakibatkan seluruh proses pendidikan harus dilaksanakan di rumah masing-masing atau dikenal dengan Pendidikan Jarak Jauh (PJJ). Pendidikan Jarak Jauh (PJJ) sebagai salah satu solusi dalam sektor pendidikan ditengah pandemic […]

5 Aktivitas Produktif Orang Tua & Anak Selama Home Learning

hime learning

Home Learning merupakan solusi dalam sektor pendidikan dalam menghadapi wabah pandemic Covid-19, dimana seluruh kegiatan pembelajaran dilaksanakan di rumah menggunakan sistem pembelajaran online. Pada pelaksanaan home learning ada kekurangan dan kelebihannya, namun daripada memikirkan kekurangannya alangkah baiknya kita fokus pada kelebihannya, sehingga semua yang terlibat dalam aktivitas home learning dapat menjalankannya dengan baik dan asyik. […]

Tumbuhkan Rasa Peduli Dengan Banyak Berbagi

berbagi cinta, berbagi kepedulian

Pada dasarnya harta yang kita miliki hanyalah sebuah titipan dari Allah swt. untuk kita manfaatkan dengan sebaik-baiknya. Tentunya yang namanya titipan pasti suatu saat akan diambil oleh pemiliki sesungguhnya yaitu Allah swt. serta suatu saat juga harta yang telah digunakan tersebut akan dimintai pertanggung jawaban apakah harta tersebut digunakan dalam kebaikan atau digunakan dalam keburukan. […]