Pentingnya Akhlak Dalam Kehidupan Sosial Masyarakat

akhlak-yang-baik-

Dalam kehidupan sehari-hari manusia tidak bisa melepaskan diri dari berinteraksi dengan orang lain. Dalam berinteraksi setiap orang pasti memiliki keinginan agar interaksinya berlangsung aman dan nyaman. Salah satu syarat dari tercapainya interaksi antar sesama yang aman dan nyaman adalah akhlak dari setiap orang yang berinteraksi. Akhlak adalah suatu sifat atau perangai yang melekat pada diri […]

Sebagai Makhluk Sosial, Manusia Harus Saling Tolong Menolong

tolong menolonglah karena kita saling membutuhkan

Tolong menolong adalah sebuah kata yang mungkin tidak asing dalam pendengaran kita bahkan mungkin kita juga sering mengucapkan kata tersebut, misalnya, tolong menolonglah kalian dalam kebaikan, tolong dan bantulah saudaramu yang membutuhkan dan lain sebagainya. selain mengucapkan ataupun mendengar mungkin kita juga suka melihat orang lain melakukan hal tersebut dalam kehidupan sehari-hari. Pada intinya tolong […]

Memupuk Kembali Rasa Kepedulian, Saling Berbagi dan Empati

saling peduli dan berbagi

“Jatuh bangunnya negara ini, sangat tergantung dari bangsa ini sendiri. Makin pudar persatuan dan kepedulian, Indonesia hanya nama dan seuntaian pulau di peta”. -Mohammad Hatta Modernisasi dan globalisasi kini telah meluas ke berbagai lini kehidupan, tak hanya orang dewasa yang menjadi sasarannya, anak-anakpun kini menjadi salah satu objek yang terkena oleh modernisasi dan globalisasi. Bentuk […]